Thursday, August 28, 2014

Cara Blogging Menggunakan Android

Harga Hp Top Dan Tips Triks Android kali ini akan membagikan sesuatu yang beda bagi teman - teman pengguna gadget yang satu ini. Memang dari dulu kita hanya mengerti sedikit tentang pengetahuan lebih tentang android sehingga semua terbatas pada Games, Internet, Telepon dan sms saja. Namun bagi para blogger, kita tidak mau ketinggalan posting yang mengakibatkan peringkat blog menjadi turun. Maka dari itu Blogger alias blogspot menciptakan sebuah aplikasi yang meungkinkan para pengguna yang sebang akan blogging bisa tetap posting meski hanya lewat android mereka.
Cara Blogging Menggunakan Android
Cara Blogging Menggunakan Android
Aplikasi ini memang kurang diketahui karena belum lama dikeluarkan. Apa keuntungan menggunakan aplikasi ini? Sobat pasti sudah bisa menebak dengan fitur yang disediakan didalamnya.Namun yang namanya ponsel tak akan selengkap dengan tampilan pada PC. Dan keuntungan yang didapat adalah :
  • Bisa posting langsung menggunakan Android
  • Melakukan pratinjau sebelum mempublish
  • Menghemat pemakaian data
  • Menhemat waktu
  • dll
Apa saja aplikasi tersebut? Dan bagaimana cara mendapatkannya? Dengan mengikuti tautan yang sudah kami sediakan, maka sobat bisa langsung tertuju pada aplikasi. Berikut nama - nama aplikasi yang mungkin ingin sobat install :
  1. Blogger : Sobat punya blog di blogspot atau blogger, aplikasi ini sangat cocok dan bisa langsung didapat DISINI>>>
  2. Wordpress : Dengan semua kecanggihan yang dimiliki, Meski android adalah milik google, namun play store juga menyediakan aplikasi bagi pengguna wordpress. Penasaran? Langsung saja klik DISINI>>>
  3. Lain - lain : Atau mau pakai aplikasi yang lain, Silahkan Visit DISINI>>>
Selamat blogging ya...! Dan jangan lupa tinggalkan komentar jika sobat menyukai artikel ini. Selamat Mencoba!