Hai Sob,,, masih ingin tahu dengan harga hp huawei yang lain, kali ini kami akan membahas tentang salah satu produk yang mungkin bisa jadi alternatif buat sobat yang ingin mencari ponsel android murah namun berkualitas. Dan nama smartphone tersebut adalah Ascend Y300. Dari fitur dan spesifikasi yang dijejalkan, Ascend Y300 ini sudah sangat mumpuni dan cocok bagi yang ingin belajar android lebih dalam dan mendetail. Jika sobat memang penasaran dengan produk ini, ada baiknya jika melanjutkan untuk membaca.
Harga Android Huawei Ascend Y300 |
Dengan tingginya persingan pasar gadget di indonesia, banyak sekali produsen yang membuat produk murah namun mampu menyajikan kecanggihan, salah satunya Ascend Y300 ini, Meski produk china sobat bisa lihat keunggulan fitur yang ditanamkan sebagai berikut :
- Layar Bening : Meski produk murah, Y300 ini memiliki ukuran layar 4 Inchi dan beresolusi 800 x 480 sehingga tampilan yang didapat sudah cukup membuat senang.
- OS Canggih : Dengan menggunakan Android Versi 4.1 Jelly Bean, sobat sudah bisa leluasa dalam melakukan penginstallan aplikasi.
- Memory yang Gede : Dengan 512 RAM dan 4GB ROM, Ponsel ini sudah mampu melakukan Multi Tasking atau membuka beberapa aplikasi sekaligus dengan sangat cepat.
- Dual Kamera : Sangat tidak heran jika ponsel sekarang mengandalkan produk yang mempunyai 2 kamera depan dan belakang. Tips ini merupakan target untuk meraih penjualan dikarenakan orang sekarang sangat suka seka dengan selfi maupun berkaca dengan ponsel, dan hal tersebut ada juga di ascend Y300.
Tampilan : 4.0 WVGA (800x480) Â IPS Screen
Dimensi : 124.5*63.8*11.2mm
Prosesor : Qualcomm® MSM8225 Dual Core 1.0 GHz
Operation System : Android 4.1
Baterai : 1730mAh
Sambungan : WiFi 802.11b/g/n, Bluetooth 2.1, USB, GPS/A-GPS
Kamera : 5MP with flash (Belakang) + 0.3MP (depan)
Memory : 512MB RAM/ 4G ROM, MicroSD (up to 32 GB)
Untuk harga baru yang ditawarkan, Ponsel ini dijual dengan harga sekitar 700 ribuan. Sangat terjangkau kan?