Spesifikasi Nokia Lumia 900 - Bahasan kali ini masih seputar tentang produk Nokia yang banyak sekali dapat perhatian dari para pengguna Smartphone. Tak hanya itu, Nokia juga mampu bersaing dengan harga yang cukup relatif murah namun fitur dan spesifikasi tak kalah dengan produk lain yang beredar dipasaran. Sebelumnya kami sudah memposting tentang Lumia 630, Lumia 820 dan Lumia 1520. Dari ketiganya memang tidak terpaut jauh. Namun pada nokia Lumia 900 ini, sobat bisa merasakan sesuatu yang beda. Penasaran dengan itu? Mari kita bahas bersama!
Spesifikasi Nokia Lumia 900 |
Nokia Lumia 900 ini, mempunyai fitur dan kecanggihan yang cukup signifikan. Entah itu dibidang pengoperasian atupun bidang lain diluar mesinnya. Seperti design yang menarik dan aksesoris lain yang mendukungnya. Beberapa fitur sudah kami rangkum untuk keterangan kami yang lebih lanjut. Dan semuanya bisa sobat lihat dibawah ini !
- Spek Lebih cepat : semua fitur akan lebih indah jika sudah didukung dengan pengoperasian gadget yang lebih maksimal. entah itu berfoto, ngegames, maupu memainkan media. Dilengkapi layar yang super bening, Nokia Lumia 900 ini mampu menyajikan semuanya dengan tak terduga.
- Tambah cara pintas : Lumia 900 mampu menyajikan semua icon didaftar awal layar, sehingga memudahkan para sobat semua unutk mengakses aplikasi favorit tersebut. Sesuka hati kita bisa mengubahnya sesuai keinginan.
- Kamera Super Bening : 8 Mega piksel kamera utama, sangat menjanjikan didalam pengambilan foto dan video. Juga sangat pintar dalam menyesuaikan lokasi, cahaya dan lain - lainnya secara otomatis. Sehingga hasil yang didapat lebih maksimal.
- Charger cepat : Sobat bisa sesuka hati menggunakan Lumia 900 tanpa harus takut kehabisan baterai. karena Lumia 900 ini sudah dilengkapi dengan fitur pengisian cepat. Jadi cepat juga bisa dipakai kembali.
- Ukuran Layar : 4.3" Inchi
- Dimensi : 127,8mm x 68.5mm x 11.5mm
- Berat : 160g
- OS : Windows Phone
- Kamera : 8 Mega Piksel
- Baterai : BP-6EW 1830 mAh
- Memori : RAM: 512 MB dan massal 16GB